Halaman:Buku Pelengkap II Pemilihan Umum 1977 - Yang Berhubungan dengan Organisasi Badan-Badan Pelaksana Pemilu Tahun 1977.pdf/931

Dari Wikisumber bahasa Indonesia, perpustakaan bebas
Halaman ini tervalidasi

sil pembicaraan selama berlangsung Rapat Kerja;

c. Melaporkan hasil-hasil/keputusan Rapat Kerja kepada Ketua Panitia Penyeleng gara.

2. Demi kelancaran penyelenggaraan Rapat Kerja, maka pelaksanaan tugas-tugas Steering Committee dibagi dalam 4 Kelompok yaitu :

  1. Kelompok Tehnis dan Perundang-undangan.
  2. Kelompok Politis dan Keamanan.
  3. Kelompok Administrasi dan Keuangan.
  4. Kelompok Perbekalan dan Perhubungan.
KEENAM : Organizing Committee tersebut dalam Diktum KEEMPAT bertugas :
  1. Mempersiapkan tata ruang sidang Rapat Kerja.
  2. Mempersiapkan akomodasi/penginapan, obatobatan dan keperluan logistik lainnya untuk para peserta Rapat Kerja selama Rapat Kerja.
  3. Mempersiapkan segala sesuatunya yang dianggap perlu untuk kelancaran penyelenggaraan Rapat Kerja.
KETUJUH : Untuk kelancaran penyelenggara Rapat Kerja, maka pelaksanaan tugas Organizing Committee dibagi dalam 3 Urusan yaitu :
  1. Urusan Akomodasi, Perjalanan dan Angkutan.
  2. Urusan Persidangan.
  3. Urusan Kesehatan.
KEDELAPAN : Penyediaan bahan-bahan Rapat Kerja baik dalam bentuk Naskah maupun Bagan/Chart harus disele

925