Halaman:Sistem Perulangan Bahasa Minangkabau.pdf/139

Dari Wikisumber bahasa Indonesia, perpustakaan bebas
Halaman ini tervalidasi

115

Dari kenyataan yang dikemukakan dapat dibuat rumus perulangan FPrep sebagai berikut.

((Prep1 + Prep2 + KB)) + (-MU)) —>
a) ((Prepy 4 Prep» t KB # 4-MU)))
b) ((Prepy & Prep» 4 (-MU) # KB))
c) (Prepy # (-MU) 4 Preps # KB))


Bentuk ka-ka pasa 'akan ke pasar', ka-ka ladang 'akan ke ladang”, ka-ka sinan akan ke sana', yang tampaknya seperti perulangan ka 'ke' sesungguhnya bukanlah perulangan. Bentuk ka yang pertama itu adalah kata kerja bantu yang artinya 'akan' yang kebetulan sama bentuknya dengan ka kedua yang berarti ke. Jadi, bentuk ka-ka pasa berarti 'akan ke pasar'.