Halaman:Dampak Penyuluhan Bahasa Indonesia Bagi Guru SD di Kota Padang.pdf/80

Dari Wikisumber bahasa Indonesia, perpustakaan bebas
Halaman ini tervalidasi
TABEL 2
PENGUASAAN SISWA TERHADAP EJAAN DI KECAMATAN LUBUK BEGALUNG
No. Nama SD Kecamatan Jumlah Siswa Nilai
B C K
1. SD 30 Lubuk Begalung Lubuk Begalung 32 - 6 26
2. SD 05 Pampangan Lubuk Begalung 34 - 23 11
3. SD 36 Cengkeh Lubuk Begalung 29 4 19 6
Jumlah Siswa 95 4 48 43
Persentase 100% 4,2% 50,5% 45,3%

Keterangan: B=71—80 C=51—70 K=30—50

4.3.3 Penggunaan Ejaan dalam Karangan Siswa di Kecamatan Pauh

Hasil penilaian terhadap 80 karangan siswa SD di Kecamatan Pauh, menunjukkan bahwa tidak seorang pun siswa yang mendapat nilai B dan C. Artinya, seluruh siswa mendapat nilai K. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa tingkat penguasaan siswa terhadap Ejaan sangat rendah, Hal itu dapat dilihat pada tabel berikut ini.