Halaman:Sepanjang Abad Sastrawan Sumatera Barat.pdf/117

Dari Wikisumber bahasa Indonesia, perpustakaan bebas
Halaman ini tervalidasi

Karyanya, antara lain:

  1. Bibir Mengandung Racun (novel, 1939)
  2. Jiwa Bersiram Darah (novel, 1940)
  3. Elang Emas (novel, terdiri dari tujuh buku saku, 1940—1942)
  4. Gadis Komidi (novel, 1941)
  5. Pengorbanan di Medan Perang (novel, 1941)
  6. Ngaung Sirene di Singapura (novel, 1942)
  7. Tonggak (kumpulan sajak, dimuat dalam Linus Suryadi AG (ed), 1987)


Kamal Mahmud, lahir 12 Juni 1925 di Payakumbuh, Sumatra Barat. Berpendidikan HIS Adabiyah di Padang (1938), MULO di Padang (1940), Sekolah Diniyah dan Thawalib di Padang (1942), Maly Ika Daigaku di Singapura dan Malaka (1943-1945), serta Fakultas Kedokteran UT (drs.med., 1952). Ia pernah menjadi guru SMA-PMIK, SAA Jakarta, dan SMA Bogor.

Karyanya dimuat dalam Zenith dan dalam H.B. Jassin led.) Gema Tanah Air (1948).



101