Halaman:Buku Pelengkap II Pemilihan Umum 1977 - Yang Berhubungan dengan Organisasi Badan-Badan Pelaksana Pemilu Tahun 1977.pdf/1189

Dari Wikisumber bahasa Indonesia, perpustakaan bebas
Halaman ini tervalidasi

KAWAT/TELKOM/TELEX

KAWAT/TELKOM/TELEX

DARI: MENDAGRI/KETUA LPU
KEPADA: SDR GUB KDH TK I/KETUA PPD I SELURUH INDONESIA
TEMBUSAN: BUPATI/WALIKOTAMADYA KDH TK II/KETUA PPD II SELURUH INDONESIA
PERIHAL: PEMBUBARAN PANITIA PEMILIHAN DAERAH TK I DAN PANITIA PEMILIHAN DAERAH TK II
__________________________________________________

NOMOR : 8I/15/RDG/X/1977.TANGGAL, 15 OKTOBER 1977.

SEHUBUNGAN DGN KETENTUAN SEBAGAI DIMAKSUD DLM PASAL 9 AYAT (6) DAN PASAL 10 AYAT (7) PP NMR 1 THN 1976 MASINGS TENTANG AKHIR MASA TUGAS PPD I DAN PPD II KMA UTK PELAKSANAANNYA BERSAMA INI DIBERIKAN PETUNJUK SBB TTKDUA

SATU TTK ENAM BULAN SETELAH PEMUNGUTAN SUARA TGL 2 MEI 1977 PPD I DAN PPD II SELURUH INDONESIA BERAKHIR MASA KERJANYA DAN DIBUBARKAN TGL 2 NOV 1977 TTK
DUA TTK KPD PARA ANGGOTA PPD I/PPD II SEBAGAI TANDA PENGHARGAAN ATAS JASAS YANG TELAH DISUMBANGKAN BAIK BERUPA TENAGA DAN PIKIRAN UNTUK MENSUKSESKAN PENYELENGGARAAN PEMILU 1977 DISAMPAIKAN PIAGAM PENGHARGAAN MENTERI DALAM NEGERI/KETUA LPU DGN KETENTUANS SBB TTKDUA
AA TTK SUDAH DISEDIAKAN SRT FORMULIRNYA DAN SEDANG DLM

1207