Halaman:Sepanjang Abad Sastrawan Sumatera Barat.pdf/180

Dari Wikisumber bahasa Indonesia, perpustakaan bebas
Halaman ini tervalidasi

Karyanya (berupa antologi puisi), antara lain:

  1. Bianglala(1973)
  2. Dua Warna (bersama Hammid Jabbar,1975)
  3. Terlupa dalam Mimpi (1980)
  4. Tonggak 3 (1987)
  5. Hawa 29 Penyair (bersama 29 penyair Sumbar)
  6. Sunting (bersama Yvanne de Fretes, 1995)
  7. Antologi Puisi Sumatra Barat (1999)
  8. Laut Biru Langit Biru
  9. Tonggak 3

Usmar Ismail, lahir 20 Maret 1921 di Bukittinggi, Sumatra Barat dan meninggal 2 Januari 1971 di Jakarta. Berpendidikan HIS, MULO-B, AMS-A II Yogya, dan memperoleh gelar B.A. di bidang sinematografi dari Universitas California, Los Angeles, Amerika Serikat (1952).

Ia pernah menjadi Ketua Sandiwara Penggemar Maya (1943-45), anggota TNI di Yogya dengan pangkat mayor (1945-49), Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (1946- 47), Ketua Badan Permusyawaratan Kebudaya-