Halaman:Amerta - Berkala Arkeologi 1.pdf/59

Dari Wikisumber bahasa Indonesia, perpustakaan bebas
Halaman ini tervalidasi
38. Ratu baka. Kelompok sebelah Barat

nyai susunan birai-birai yang sama, hanya birai yang bulat dan menonjol ke luar ada sangat lebih kecil. Di atas bidang atasnya ada sepasang batu nisan yang menyerupakan ulangan dari nisan-nisan yang ada di atas kuburan yang sebenarnya di dalam ruangan dalam.

Akhirnya dapatlah dikemukakan bahwa dari pemberian bentuk yang telah diuraikan di atas itu lapiran-lapisan yang cembung dan birai-birai mahkota yang berbentuk perempat lingkaran tidak ada ditemukan di daerah-daerah lain di seluruh Indonesia. Asal dari pemberian bentuk yang demikian itu dan campuran dan campuran dari kedua macam makam itu untuk sementara belum dapat diperoleh kepastiannya.


V.R van Romondt

53