Halaman:Adat Istiadat Daerah Sulawesi Utara.pdf/233

Dari Wikisumber bahasa Indonesia, perpustakaan bebas
Halaman ini tervalidasi
D. UKIRAN-UKIRAN.
Ukiran-ukiran di daerah Minahasa sudah tidak dikenal lagi. Yang ada dewasa ini, hanyalah ukiran-ukiran pada kursi, lemari, perabot-perabot lain tetapi merupakan hasil peniruan dari ukir-ukiran Jawa/Bali.
Demikianlah sebagian ungkapan-ungkapan yang di peroleh penelitian di daerah Minahasa, yang sengaja kami batasi berhubung batas waktu sempit serta terbatas pada jumlah halaman tertentu saja.
Selain dari paia itu pula, kemungkinan bila masih diperkenankan lagi akan kami lanjutkan penelitian di tahap-tahap berikutnya agar adat istiadat Minahasa betul-betul dapat lebih disempurnakan lagi.

222