Halaman:20 tahun G.K.B.I.pdf/128

Dari Wikisumber bahasa Indonesia, perpustakaan bebas
Halaman ini tervalidasi

1967 : Berkundjung kenegara-negara Djepang, Mesir, Djerman, Nederland dan Amerika, bersama Ir. Safiun dari Departemen Perindustrian Tekstil, dalam rangka mentjari kredit untuk perluasan P.C. GKBI Medari dan marketting batik.

1959 dan 1966 : Dalam rangka menunaikan Rukun Islam kelima ke Mekkah.

Pendidikan : A.E.S. tahun 1937.

H.A. Mutawali Ketua I
Pengalaman dalam dunia koperasi :
Djanuari 1953 : Masuk anggota Koperasi Batik BATARI Solo.
1952/1953 Mei 1953 : Mendjabat Penulis II BATARI.
Mei 1954 : Mendjabat Ketua II BATARI.
1955/1968 : Mendjabat Ketua I BATARI.
1963/1965 : Mendjabat ketua II G.K.B.I.
1966/1968 : Mendjabat Ketua I G.K.B.I.
Pengalaman dalam organisasi lain :
1945-1949 : Aktip berdjuang dalam Kesatuan Pemuda Islam Surakarta mempertahankan kemerdekaan Indonesia.
1951 : Merdjadi Penulis Panitia Padjak Koperasi dan Pengusaha Batik.
Pengalaman luar negeri
1959 : Mengundjungi Djepang ber-sama² delegasi H.A. Mutawali Ketua I GKBI dan Departemen

Perekonomian dalam rangka pemesanan mesin² P.C. GKBI dan Primer².

1966/1967 : Memimpin delegasi dalam Bangkok Fair. Menunaikan Rukun Islam kelima ke Mekkah. Pendidikan : M.U.L.O. tahun 1941 .

117